TaniHub dan perusahaan fintech Akulaku sambungkan UMKM ke Pasar Global
Diposkan: 22 Nov 2019 Dibaca: 293 kali
"Ini akan sejalan dengan program Kemenkop dan UKM mendigitalisasi UMKM di Indonesia. Dengan digitalisasi, pendataan UMKM menjadi lebih rapi dan program akan lebih tepat sasaran," ungkap Presiden TaniHub, Pamitra Wineka, dalam keterangan tertulis di Jakarta, Jumat (22/11/2019). [...]
Selengkapnya